GuidePedia

0
Cara membuat Efek Salju diBlog

Anda ingin mengetahui bagaimana cara membuat efek hujan salju pada blog? Pastinya sobat pernah berkunjung ke blog-blog tetangga dan menemukan efek salju pada blog mereka itu. Sekarang jika sobat tertarik maka seocips akan membagikan kepada anda bagaimana cara memasang efek salju atau hujan salju di template Blog anda.

Mungkin kalian pernah berkunjung pada sebuah blog dan melihat ada salju yang turun dari atas layar. Salju terus turun tanpa habisnya dan memberikan kesan indah saat dilihat jika ingin melihatnya coba lihat demo efek salju disini. Akhirnya terselubung dalam benak kalian ingin membuat hal yang sama juga, tetapi tidak tau bagaimana cara membuatnya.

eh iya sebelum lanjut berbicara soal efek blog mungkin saja anda tertarik dengan:


Dan sekarang kita lanjut. Silahkan ikuti panduan di bawah ini untuk membuat Efek Hujan Salju pada Blog

Membuat Efek Salju 1

  • Login dengan akun blog saudara
  • Masuk ke menu TATA LETAK --> TAMBAH GADGET --> HTML/JAVASCRIPT
Langkah-Langkah Membuat Efek Hujan Salju Pada Blog
  • Lalu masukan script di bawah ini :
<script src="https://seocipstheme.googlecode.com/svn/efek-salju.js" type="text/javascript"></script>
Bagaimana? Sebenarnya cara di atas sudah cukup tapi disini saya akan membagikan dua kode efek hujan salju yang dapat anda gunakan. Berikut ini adalah cara membuat dan memasang efek hujan salju di Blog yang ke dua.

Membuat Efek Salju 2


1. Login akun blogger Anda.
2. Pilih Tata Letak ---> Tambah Gadget ---> HTML/JavaScript.
3. Letakkan kode berikut pada HTML/JavaScript untuk judulnya dikosongkan saja.
<script type="text/javascript" src="http://id-pemula-javascript.googlecode.com/files/efek-salju.js" /></script>
<script type="text/javascript">
snowStorm.snowColor = '#6bd';
// salju biru muda silakan ganti dengan warna lain
snowStorm.flakesMaxActive = 96;
snowStorm.useTwinkleEffect = true;
</script>
4. Kemudian Simpan dan lihat hasilnya

Sobat belum puas juga atau belum berhasil? maka seocips akan membagikan kode ketiga yang dapat anda gunakan untuk menampilkan hujan salju di template Blog Blogspot Blogger anda.

Membuat Efek Salju 3


1. Buka Blogger Home kalian.
2. Pilih Menu Dropdown » Template » Edit HTML.
3. Cari kode ]]></b:skin>
4. Kemudian Copy Kode dibawah ini dan Paste tepat di Bawah Kode ]]></b:skin>
<script type="text/javascript" src="http://yourjavascript.com/115122011332/efek-salju-vipergoy.js"></script>
5. Kemudian Save dan Lihat Tampilannya.

Bagaimana sobat? apakah sobat telah berhasil memasang efek salju di Blog sobat? Mudah-mudahan telah berhasil.

Post a Comment

 
Top